Kunjungan SMK Telkom Bandung ke JDV
Hari ini, JDV mendapat kunjungan industri dari teman-teman SMK Telkom Bandung. Rombongan yang berjumlah kurang lebih 70 peserta ini merupakan siswa-siswi kelas 1 dan 2 Jurusan Multimedia. Seperti kunjungan-kunjungan yang lain, awalnya peserta dijelaskan terkait apa itu JDV. Setelah itu Bapak Samuel selaku General Manager di JDV menjelaskan terkait kemajuan teknologi di era global ini. …